Pasar dalam pengertian ekonomi adalah pertemuan antara permintaan dan penawaran. Dalam ilmu ekonomi pasar bersifat interaktif, bukan fisik. Mekanisme Pasar adalah proses penentuan tingkat harga berdasarkan kekuatan permintaan dan penawaran
Faktor-faktor yg mempengaruhi permintaan :
- Selera atau kebiasaan
- harga barang yang bersangkutan
- Harga barang substitusi
- Jumlah Penduduk
- Pendapatan masyarakat
- Perkiraan harga di masa mendatang
Download lengkap materi Permintaan dan Penawaran Pasar
0 komentar:
Posting Komentar