Setiap masyarakat menghadapi dan memecahkan tiga permasalahan pokok ekonomi :
- Apa yang harus diproduksi dan dalam jumlah berapa ? ( What )
- Bagaimana sumber-sumber ekonomi yg tersedia harus dipergunakan untuk memproduksi barang-barang tersebut ( How )
- Untuk Siapa barang-barang tersebut diproduksi atau bagaimana barang tersebut dibagikan diantara warga masyarakat ( For Whom )
Masyarakat memecahkan ketiga permasalahan pokok ekonomi tesebut dengan berbagai cara :
- Kebiasaan dan tradisi
- Insting
- Komando atau paksaan
- Bagi masyarakat modern terutama dipecahkan dengan mengandalkan Mekanisme pasar
0 komentar:
Posting Komentar